Laporan Praktikum "Ayo Kita Coba"
Hal 50 Buku Siswa ilmu Pengetahuan Alam
Nama : Naelya Zabrina
Kelas :VIII E
No :14
Kelompok: 5
Alat dan Bahan:
- Tabung reaksi
- Penumbuk
- Wadah Penumbuk
- Pengaduk
- Cermin Lipat
- Kapur Tulis
- Air
- Percobaan menggunakan Cermin Lipat
- Siapkan Cermin Lipat.
- Buka cermin dan letakkan cermin didepan wajah.
- Hembuskan nafas dari mulut ke arah cermin.
- Amatilah apa yng terjadi.
- Percobaan menggunakan Kapur
- Tumbuk kapur hingga halus.
- Siapkan air 250 ml air ke dalam tabung reaksi.
- masukkan kapur yang sudah dihaluskan kedalam air.
- Aduk hingga trcampur rata.
- Diamkan beberapa saat, hingga terdapat endapan.
- Pisahkan air dari endapan
- Tiup air air hingga terdapat perubahan
- amati perubahan itu.
Menjawab Pertanyaan
1. Hembuskan napasmu di depan cermin, coba amati apa yang terjadi pada cermin tersebut.
=Setelah ditiup terdapat endapan embun pada cemin
2. Hembuskan napasmu di atas air kapur, coba amati apa yang akan terjadi? Apakah terjadi
perubahan pada air kapur?
=Setelah ditiup terdapat endapan kapur yang tadinya sulit mengendap.
3. Zat apakah yang dibutuhkan oleh tubuh pada saat bernapas, dan zat apa yang dikeluarkan?
=yang dibutuhkan oksigen. Yang dikeluarkan karbondioksida
4. Buatlah reaksi yang terjadi pada saat kita bernapas, dan zat yang diekskresikan oleh
paru-paru.
=O2 (Oksigen) ----- CO2 (Karbondioksida)+H2O (Uap air)
Lampiran
Tidak ada komentar:
Posting Komentar